Gaya adalah sesuatu benda yang ditarik atau didorong. Gaya tidak bisa dilihat tetapi bisa dirasakan. Hampir setiap hari kita melakukan gaya. Gaya sebenar nya ada berbagai macam jenis tapi gaya yang biasanya kita lakukan adalah gaya dorongan dan gaya tarik. Contoh gaya dorongan adalah mendorong meja, membuka pintu, dan mendorong gerobak. Contoh gaya tarik adalah menarik air di sumur, menutup pintu,...