Peristiwa Alam di Indonesia
Bukan hanya manusia yang bisa melakukan aktivitas, alam juga bisa melakukan aktivitas. Aktivitas alam adalah tanah longsor, tsunami, banjir, angin puting beliung, gempa bumi, gunung meletus, dll. Aktivitas di atas dinamakan peristiwa alam.
Peristiwa alam di Indonesia selalu terjadi karena iklim yang berubah-ubah. Kegiatan manusia adalah salah satu penyebab perubahan iklim...